Pages

Wednesday, March 21, 2018

CARA MEMPEROLEH PENGETAHUAN PADA PEMERINTAHAN INGGRIS YANG DIYAKINI DENGAN TRADISI DAN OTORITAS

CARA MEMPEROLEH  PENGETAHUAN PADA PEMERINTAHAN INGGRIS YANG DIYAKINI DENGAN TRADISI  DAN OTORITAS  
Maulin,Anisa,Samik
 
 
  ABSTRAK
       Otoritas  istilah yang sering digunakan dalam bidang pemerintahan yang artinya klaim legitimasi atau pembenaran hak untuk melakukan untuk menjalankan kekuasaan. Otoritas sering disamakan denganistilah kekuasaan padahal sebenarnya tidak sama, kekuasaan lebih mengacu padakemampuan untuk memrintah seseorang yang orang lain tidak memilikikemampuan itu. Misal : kita berhak untuk menyampaikan pendapat.
       Tradisi itu sendiri sesuatu yang telah dilakukan untuk sejak lama dan menjadi bagian dari kehidupan suatu kelompok masyarakat, biasanya dari suatu negara, kebudayaan, waktu, atau agama yang sama. Hal yang paling mendasar dari tradisi adalah adanya informasi yang diteruskan dari generasi ke generasi.salah satu jenis otoritas yaitu dimana hak-hak tradisional individu yang kuat dan dominan atau kelompok diterma atau setidaknya tidak ditantang oleh individu bawahan. Hal ini bisa agama suci atau spiritual bentuk mapan dan pelan-pelan berubah budaya atau suku keluarga atau struktur marga jenis. Otoritas tradisional merupakan otoritas yang memiliki keabsahan berdasarkan kesucian suatu tradisi tertentu yang hidup di tengah masyarakat. Sehingga ketika seseorang taat dan patuh terhadap suatu peraturan atau pada suatu struktur otoritas disebabkan karena kepercayaan mereka terhadap sesuatu yang bersifat kembali. Hubungan yang terjalin antara tokoh yang memiliki otoritas dan bawahan sejatinya merupakan hubungan pribadi yang cenderung mengarah sebagai bentuk perpanjangan hubungan kekeluargaan. Adanya kesadaran yang penuh antara pemimpin untuk melaksanakan kewajibannya dan bawahan sebagai bentuk kesetiaan dan kecintaan kepada pemimpinan.
       Dalam banyak kasus otoritas tradisional didukung oleh mitos atau koneksi ke artefak suci social seperti sebuah salib atau bendera dan dengan struktur institusi yang melanggengkan oritas ini. begitu pula dengan pemerintahan yang berada di Inggris yang sangat kental dengan tradisi turun temurunya.
 
                                                                        ISI
       Pemerintahan Inggris yang dipegang oleh RATU ELIZABERTH dan beliau adalah penguasa monarki kelima dan terakhir dari Dinasti Tudor. Ia merupakan putri dari Henry VIII dan Anne Boleyn, namun ibunya dihukum mati dua setengah tahun setelah kelahirannya, dan pernikahan Anne dengan Henry VIII dibatalkan, sehingga Elizabeth dianggap sebagai anak yang tidak sah. Saudara tirinyaEdward VI, menjadi raja hingga kematiannya pada tahun 1553, dan sebelum meninggal ia menyerahkan tahta kepada Lady Jane Grey, yang bertentangan dengan undang-undang yang berlaku saat itu dan menyingkirkan Elizabeth dan Mary. Namun, keinginan Edward diabaikan; Mary menjadi ratu dan Lady Jane Grey dihukum mati. Pada tahun 1558, Elizabeth menggantikan saudara tirinya, walaupun sebelumnya Elizabeth dipenjara hampir selama setahun karena diduga mendukung pemberontak Protestan.
       Dalam cerita tersebut sudah menggambarkan jika pemerintahan di Negara Inggris ini  dilakukan secara turun temurun dikarenakan sudah tradisi pada Negara tersebut dan tidak bisa diambil alih oleh masyarakat. Inggris adalah sebuah negara yang berada di Benua Eropa dan beribu kotakan London. Negara ini merupakan salah satu negara maju yang ada di dunia. Negara ini maju baik di bidang pariwisata, pendidikan, ekonomi, olahraga, serta pendidikan nya. Bentuk pemerintahan negara ini adalah kerajaan dengan sistem konstitusional dan parlementer.
 
Sejak abad ke-19, Inggris sudah menjadi negara industri pertama di dunia dan menjadi negara terkemuka berkat kemakmuran ekonomi dan sosial nya. Sampai sekarang pun negara ini memiliki kekuatan ekonomi serta politik yang berpengaruh di dunia. Kali ini saya akan mencoba untuk menjelaskan dan mengulas beberapa kebudayaan yang ada di negara Inggris.Bahasa Inggris adalah bahasa yang berasal dari Inggris dimana bahasa ini merupakan bahasa yang mendunia, bisa di bilang bahasa ini yang digunakan untuk berkomunikasi anatar warga negara pada umumnya. Lalu situasi dalam keadaan rakyatnya seperti yang dipakai biasanyaseperti bahasa, Bahasa ini berawal dari kombinasi antara beberapa bahasa lokal yang dipakai oleh orang-orang Norwegia, Denmark, dan Anglo-Saxon dari abad ke-6 sampai 10.Tarian Morris Dancing adalah salah satu tarian tradisional masyarakat Inggris yang biasanya diiringi dengan musik. Tarian Morris menekankan pada kelincahan dan kekuatan kaki. Tarian Morris dilakukan secara berkelompok. Para penarinya ada yang membawa tongkat, pedang dan sapu tangan sebagai pelengkap tarian. Walaupun menari secara berkelompok dan berdekatan, bagi para penari Morris hal tersebut tidak membuat mereka khawatir terluka.Budaya Antri Masyarakat Inggris yang multikultural memilik kebiasaan mengantri untuk melakukan dan mendapatkan sesuatu. Masyarakat menganggap oarang yang tidak mau mengantri adalah orang yang egois dan tidak memperdulikan orang yang ada disekitarnya. Budaya antri ini sudah seperti nilai dan norma yan berlaku di masyarakat.Straw Bear, Straw Bear adalah hari beruang jerami yang merupakan tradisi tertua yang biasa di lakukan pada tanggal 7 januari. Tradisi ini dipercaya untuk mengawali masa bertani dan berladang. Para peserta baik pria dewasa maupun remaja, menggunakan kostum jerami mulai dari kaki hingga kepala. Dan mereka berjalan mengetuk pintu rumah yang satu ke rumah lainnya sambil menari. Para penari akan memperoleh hadiah dari para pemilik rumah sebagai imbalannya. Baik berupa makanan, bir ataupun uang.
 
 
 
Sumber gambar : wordpress.com, popbela.com,keepo.me
Gambar diatas adalah sebagian gambar yang dinyatakan sebagai tradisi dan menjadi sebuah kepercayaan rakyat nya.sehingga rakyat mengaggap hal tersebut benar dan membiasakanya.
 
KESIMPULAN
Otoritas tradisional merupakan otoritas yang memiliki keabsahan berdasarkan kesucian suatu tradisi tertentu yang hidup di tengah masyarakat.Pada pemerintahan ratu Ingris dilakukan secara turun temurun jadi hkekuasaan (otoritasnya) hanya jatuh pada susunan keluarganya saja tidak bisa diambil oleh masyarakatnya. Karena sudah sudah menjadi tradisi turun temurun dan begitu pula dengan rakyatnya yang setia pada pemimpin rakyat juga membiasakan  tradisi yaitu salah satunya straw bar . straw bar salah satu tradisi tua yang diselenggarakan di Inggris setiap 7 Januari. Perayaan tradisional ini berlangsung meriah di sebuah kawasan kecil Fenland. Sekarang tradisi Strawboer (nama lain) dipercaya untuk mengawali masa bertani dan berladang oleh masyarakat sekitar perbatasan. Para peserta baik pria dewasa maupun remaja, menggunakan kostum jerami mulai dari kaki hingga kepala. Dan mereka berjalan mengetuk pintu rumah yang satu ke rumah lainnya sambil menari. Para penari akan memperoleh hadiah dari para pemilik rumah sebagai imbalannya. Baik berupa makanan, bir ataupun uang

 
                                                            REFERENSI
Ritzer, George. 2012. Teori Sosiologi : Dari Sosiologi Klasik Sampai Perkembangan Terakhir Postmodern. Edisi ke VIII. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Galih, dinda.   2017. CONTOH KASUS SEDERHANA DARI TEORI OTORITAS DAN ETIKA PROTESTAN.https://dindagalih.blogspot.co.id/2017/12/max-weber-contoh-kasus-sederhana-dari.html#
Toba.2018.kebudayaan inggris http://m.tobapos.co/view/7/5643/Kebudayaan-Inggris.html, 9 februari 2018
damayanti,deby. 2014. Kesenian dan kebudayaan inggris. https://debydamay.wordpress.com/2014/11/02/kesenian-dan-kebudayaan-inggris/
 
 
 
 
Reviewers
Nama teman untuk review : Anisa Ayu Karlina
Diberikan untuk view : Rabu, 14 Maret 2018
Dikembalikan kepada penulis : 15 Maret 2018
Saran atau masukan :
Pendapat saya tentang ringkasan pada bahasan ini sudah bagus, seluruh unsur sudah masuk yakni penjelasan ,Gambar,serta contoh ril yang ada. sehingga pembaca bisa mudah  memahami dan membayangkan  bagaimana  mencari pengetahuan dengan otoritas dan tradisis. namun saran saya alangkah lebih baiknya ditambah lagi dengan table yang ringkas agar si pembaca mudah untuk memngetahui secara ringkas dn mudah paham karena terkadang setiap orang memiliki cara untuk mudah memahami.
 

0 comments:

Post a Comment